Tari Bedaya Ketawang
DUA TIM : "Pusdiklat" tari Bedaya Ketawang pada gladen weton Anggara Kasih, 24 Januari kemarin, menampilkan dua tim penari dari sanggar berbeda. Seleksi dari "Pusdiklat" itu akan menghasilkan solusi yang bijak dalam mendapatkan tim yang solid untuk ditampilkan di ritual tingalan jumenengan, 16 Februari mendatang. (foto : iMNews.id/Won Poerwono)

“Dua Tim” Tari Bedaya Ketawang Masuk “Pusdiklat”, Solusi yang Bijak

Malah Tersedia "Materi yang Cukup dan Mudah Disiapkan" SURAKARTA, iMNews.id - Meski sudah memasuki giliran/kesempatan kedua setelah weton Selasa Kliwon atau Anggara Kasih pertama yang jatuh pada 20 Desember 2022,…

0 Comments
Gusti Moeng diarak keliling desa
DIARAK KELILING : Setelah diarak berkeliling desa, Gusti Moeng tiba di lokasi makam Nyai Ageng Ngerang di Kecamatan Tambakromo, Pati, menata barisan bersama rombongan dari Kraton Mataram Surakarta dan warga Pakasa cabang Pati, untuk memasuki lokasi upacara haul di dalam kompleks makam, beberapa waktu lalu.(foto : iMNews.id/Won Poerwono)

Tahun 2023 Ini Gusti Moeng Lebih Disibukkan Urusan di Dalam Kraton

Untuk Sementara, Belum Bisa "Melayani" Undangan Dari "Daerah" SURAKARTA, iMNews.id - Dinamika perubahan yang begitu cepat dan sulit diprediksi sebelumnya, telah menempatkan Gusti Moeng selaku Ketua Lembaga Dewan Adat (LDA)…

0 Comments
Para abdidalem prajurit
MEMINDAH RONGSOKAN : Para abdidalem prajurit yang kebagian tugas membersihkan halaman depan kompleks perkantoran di kawasan Pendapa Magangan, berusaha membongkar tumpukan besi talang rongsokan, untuk dipindah ke tempat kosong di dekatnya, pagi tadi. (foto : iMNews.id/Won Poerwono)

Menggeser Rongsokan Yang Menutup Akses Perkantoran Kompleks Pendapa Magangan

Pengurus Pakasa Berboncengan Motor "Menjenguk" Kraton SURAKARTA, iMNews.id - Kerjabhakti resik-resik yang mulai terfokus ke lingkungan dalam Kraton Mataram Surakarta yang berlangsung dari pagi hingga siang tadi, hampir semua pelakunya…

0 Comments
Read more about the article Kondisi Fisik Lemah, Dikhawatirkan Sinuhun tak Kuat Duduk Terlalu lama
BERDISKUSI SANTAI : Karena "berkantor" secara sederhana di teras Nguntarasana, Gusti Moeng selaku Pengageng Sasana Wilapa bisa berdiskusi santai dengan kalangan kerabat, seperti yang dilakukan dengan KPP Wijoyo Adiningrat selaku Wakil Pengageng Mandra Budaya. (foto : iMNews.id/Won Poerwono)

Kondisi Fisik Lemah, Dikhawatirkan Sinuhun tak Kuat Duduk Terlalu lama

Saat Pisowanan Tingalan Jumenengan Perdana Setelah "Damai" SURAKARTA, iMNews.id - Kondisi fisik Sinuhun PB XIII yang sudah lemah akibat gangguan stroke ringan sebelum 2017 ditambah usainya yang kini menginjak 75…

0 Comments
KRA Bambang Setiawan Adiningrat
SERAHKAN PIAGAM : KRA Bambang Setiawan Adiningrat selaku Ketua Pakasa Cabang Jepara, Ketua Lokantara Jateng sekaligus tuan rumah penyelenggara pentas weton Setu Kliwon, menyerahkan piagam penghargaan kepada dalang Ki Muh Giarto, sebelum menjalankan pentas menyajikan lakon "Petruk Nyantri", semalam. (foto : iMNews.id/dok)

Tradisi Pentas Weton, Memperkuat Misi Kesetaraan dan Ketahanan Budaya

Bagian dari Perjuangan Pakasa Cabang Kabupaten Jepara JEPARA, iMNews.id - Tradisi pentas seni tradisional dan seni bernafaskan religi kembali digelar di markas Sanggar Seni Loka Budaya di Padepokan Joglo Hadipuran,…

0 Comments
upacara adat khol
KHOL PB XI : Untuk kali pertama, upacara adat khol diadakan Gusti Moeng sejak kraton ditutup lebih 5 tahun lalu. Ritual khol Sinuhun PB XI itu, siang tadi digelar di Bangsal Smarakata, yang menampilkan KPH Nugroho Imam Notopuro dan KPHA Sangkoyo Mangunkusumo sebagai perwakilan keluarga besar trah darahdalem Sinuhun PB XI. (Foto : iMNews.id/Won Poerwono)

Haul Sinuhun PB XI di Bangsal Smarakata, Ritual Khol Perdana Setelah Kraton Dibuka

"Aja Rumangsa Kerabat, Dumeh Duwe Duit Akeh", Lalu Berbuat Sesukanya SURAKARTA, iMNews.id - Gusti Moeng selaku Pengageng Sasana Wilapa menggelar upacara adat haul Sinuhun PB XI di Bangsal Smarakata, Sabtu…

0 Comments
Read more about the article Forum Kebhinekaan
(Foto : iMNews.id/dok)

Forum Kebhinekaan

FORUM KEBHINEKAAN : KRAT Hendri Rosyad Reksodiningrat selaku pemerhati budaya Jawa dan kraton dari sisi spiritual yang hadir pada seminar ketahanan nasional yang diselenggarakan Lembaga Dewan Adat, Pengurus Pakasa Pusat…

0 Comments
kegiatan spirirtual religi khataman Alqur'an
ABDIDALEM KETIB : KRA Madyahadinagoro menjadi tokoh paling penting dalam kegiatan spirirtual religi khataman Alqur'an di Bangsal Smarakata yang dimulai Rabu malam (11/1), karena abdidalem Ketib dari kagungandalem Masjid Agung Kraton Mataram Surakarta ini yang bertugas memimpin khataman. (foto : iMNews.id/Won Poerwono)

Khataman Alqur’an Diaktifkan Lagi, Dimulai Tadi Malam di Bangsal Smarakata

Meneruskan Tradisi yang Dimulai Sinuhun PB IV dan PB X SURAKARTA, iMNews.id - Tradisi kegiatan religi khataman Alqur'an di Kraton Mataram Surakarta yang pernah menjadi bagian dari kehidupan kerajaan Islam…

0 Comments